Bahan-bahan membuat Banana Bread
- 1 buah pisang
- 50 gram mentega tawar
- 70 gram gula
- 1 telur
- 50 cc susu
- 120 gram tepung
- 1 sdt backing powder
- Alasi cetakan dengan kertas roti
- Panaskan mentega selama 2 menit agar mencair
- Lalu, setting agar suhu 180 derajat selama 36 menit
- Campurkan mentega cair dan gula, lalu aduk hingga gula hancur
- Masukkan susu dan telur yang sudah diaduk. Dan aduk jadi satu.
- Lalu masukkan yang sudah dicampurkan dengan backing powder, aduk rata
- Potong pisang kira kira 1 cm. Campurkan ke dalam adonan dan aduk perlahan
- Jika adonan sudah tercampur rata, tuang ke dalam cetakan dan bakar selama 35 menit dalam oven bersuhu 180 derajat
- Setelah matang, dinginkan dan potong-potong
- Banana Bread siap untuk disajikan dan dinikmati
0 komentar:
Posting Komentar